Jika sewaktu kecil anak-anak ditanya mau menjadi apa, mereka akan menjawab kebanyakan Presiden dan Dokter. Ya, itu dianggap sebagai pekerjaan yang menjanjikan. Berbeda dengan anak-anak di Cina yang akan menjawab mau menjadi pedagang/pengusaha, karena bagi Cina itu adalah profesi yang menjanjikan. kembali ke awal, jika anak-anak Indonesia ditanya dan menjawab mau menjadi Presiden, kebanyakan orang-orang tua berkata memuji sang anak dan berpesan rajin-rajin lah belajar. Namun setelah dewasa seorang anak tadi mengdeklarasikan diri sebagai calon Presiden dan menjadi Presiden, dia malah dihujat.
Minggu, 11 Agustus 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar